Genshin Impact kembali memikat pemain dengan pembaruan terbarunya yang menarik. Di dalamnya, traveler akan dibawa kembali ke Nod-Krai, tempat di mana petualangan dan misteri baru menanti. Event besar “Malam Doa Rembulan” juga akan menjadi fokus utama pembaruan ini. Sejumlah fitur baru dan karakter juga akan diperkenalkan untuk meningkatkan pengalaman bermain. Update ini berjudul “Senandung Bulan […]
