Jakarta kembali mendapat kehormatan sebagai tuan rumah kompetisi Mobile Legends: Bang Bang (MLBB) berskala internasional. Keputusan ini menggembirakan para penggemar yang sudah menantikan perhelatan M7 World Championship yang menjanjikan aksi seru dari tim-tim terbaik dunia. M7 World Championship akan dimulai dengan babak Wild Card yang dijadwalkan berlangsung dari 3 hingga 6 Januari 2026. Dalam fase […]
Tag: Dunia
Trailer Baru Ananta Eks Project Mugen Tampilkan Dunia Open World Seperti GTA dan Spider-Man Anime
Ananta, sebelumnya dikenal sebagai Project Mugen, telah menarik perhatian banyak gamer setelah perilisan trailer terbarunya. Dikembangkan oleh Naked Rain dan diterbitkan oleh NetEase, game ini mengusung tema open world dengan gaya anime yang khas. Perpaduan elemen dari berbagai game ternama menjadikan Ananta tampil berbeda. Dari gameplay yang terinspirasi oleh Grand Theft Auto 5 hingga mekanisme […]
